February 6, 2022

Day

  drpm.umsida.ac.id – Smart village merupakan program yang diselenggarakan oleh Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar. Program ini mengadopsi konsep smart city yang bertujuan untuk memperbaiki keadaan sosial di wilayah desa pinggiran yang masih tertinggal dalam hal digitalisasi. Untuk mendukung program ini, mahasiswa Kuliah Kerja Nyata – Pencerahan (KKN-P)...
Read More
  drpm.umsida.ac.id – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata-Pencerahan (KKN-P) kelompok 49 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) melakukan Bimbingan Teknologi (Bimtek) terkait ketahanan pangan keluarga di Pendopo Balai Desa Keboananom, Kecamatan Gedangan, Kabupaten Sidoarjo, Minggu (6/2). Bersama kelompok ibu-ibu PKK Desa Keboananom, tim KKN-P kelompok 49 berupaya melakukan pemulihan perekonomian desa dengan mengembangkan wirausaha masyarakat. Bimtek dilakukan demi...
Read More
  drpm.umsida.ac.id – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata – Pencerahan (KKN-P) kelompok 14 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) melaksanakan kegiatan kerja bakti bersama masyarakat Desa Kedondong, Kecamatan Tulangan, Kabupaten Sidoarjo, Minggu (6/2). Kerja bakti ini dilaksanakan pada pukul 06.30 – 09.30 WIB. Kerja bakti dilakukan dengan tujuan membersihkan rumput yang sudah tebal di sekitar jalan raya. Hal...
Read More
  Drpm.umsida.ac.id – KKN-P Kelompok 15 Umsida mengadakan penyuluhan pola hidup sehat terkait DBD di Desa Kebaron, Minggu (06/02). DBD adalah salah satu penyakit menular yang dapat menimbulkan wabah. Penyakit ini merupakan salah satu masalah yang terjadi pada kesehatan masyarakat di Indonesia. “DBD dapat menimbulkan kekhawatiran karena perjalanan penyakitnya yang cepat dan dapat menyebabkan kematian...
Read More
drpm.umsida.ac.id- Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata-Pencerahan (KKN-P) Kelompok 45, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) membantu warga dalam memilih sampah dan mengelola Bank Sampah Panji Berkah Makmur di Desa Siwalanpanji, Kecamatan Buduran, Kabupaten Sidoarjo, Minggu (6/2). Bank Sampah ini mampu menerima 36 jenis sampah dari nasabah yang nantinya dapat dijual ke pengepul dan akan didaur ulang kembali. Saat...
Read More
drpm.umsida.ac.id – Senam pagi merupakan aktivitas fisik yang perlu diadakan untuk menjaga kebugaran tubuh di masa pandemi. Senam pagi di Desa Penambangan merupakan salah satu kegiatan yang biasa dilakukan masyarakat. Mereka akan memadati lapangan Penambangan untuk mengikuti senam bersama dalam rangka minggu sehat, Ahad (6/2). Kegiatan ini turut diramaikan oleh komunitas ibu-ibu senam, remaja dan mahasiswa...
Read More