August 21, 2022

Day

Drpm.umsida.ac.id – Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) yang tergabung dalam tim Kuliah Kerja Nyata – Terpadu (KKN-T) kelompok 24 mengadakan penyuluhan pemanfaatan tananaman toga, di Desa Ngaban, Kecamatan Tanggulangin, Minggu (21/8). Pada KKN kali ini tim mengangkat tema “Mahasiswa Umsida Jalankan Program Toga di Desa Ngaban Tangulangin.” Sesuai dengan tema yang diangkat, maka salah satu...
Read More
drpm.umsida.ac.id – Dalam rangka mencegah Stunting pada anak, kelompok 39 Kuliah Kerja Nyata-Terpadu (KKN-T) Tahun 2022 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), mengadakan kegiatan sosialisasi tentang pencegahan stunting dan edukasi pembuatan makanan sehat untuk anak, di Desa Berbek, Kecamatan Waru, Kabupaten Sidoarjo yang diikuti oleh para ibu ibu Aisyiyah ranting Waru, Senin (21/08). Acara sosialisasi yang diadakan hari...
Read More
drpm.umsida.ac.id – Dalam upaya meningkatkan kesadaran masyarakat akan kesehatan, Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Terpadu (KKN-T) kelompok 38 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), mengadakan cek kesehatan gratis kepada warga di lingkungan RW. 2 desa Waru, Sidoarjo, pada hari Minggu, 21 Agustus 2022 dalam satu rangkaian acara jalan sehat di wilayah tersebut. Cek kesehatan gratis ini merupakan salah satu...
Read More